My Info

.: SELAMAT DATANG :.

Terimakasih sudah singgah di blog ini... Saya berharap semoga artikel-artikel di Blog ini bisa bermanfaat dan dapat menambah wawasan bagi kita semua. :)


Sebuah Kutipan :

"Janganlah kalian merasa bahagia apabila kalian belum pernah membuat orang lain bahagia..."

Mr.one

17/12/11

Install XAMPP Di Windows

XAMPP adalah sebuah software opensource yang berfungsi membuat server yang terdiri dari beberapa paket, antara lain: Apache HTTP server, MySQL database, PHP, dana PERL programing.
xampp bisa diinstall di berbagai OS seperti windows, linux, mac, dan solaris.
berbagai para teman blogger xampp ini mungkin bisa dimanfaatkan sebagai server sendiri yang bisa diinstall berbagai macam CMS seperti joomla, wordpress, atau drupal. lumayan untuk otak-atik blog sebelum di hosting ke server.

bagi yang belum tahu, langkah-langkah instalasi XAMPP di windows sebagai berikut:
1. download softwarenya dulu. disana ada berbagai pilihan, seperti xampp for windows, xampp for linux. dan download sesuai OS yang anda pakai.
2. setelah mendapat filenya, jalankan file xampp dengan double klik, sama seperti instalasi program-program lainnya.
3. biarkan saja instalasi di partisi C (secara default), langsung klik install, maka proses install akan berjalan.
4. dalam proses instalasi secara otomatis akan ada masuk ke DOS prompt, dan apabila ada pertanyaan/pilihan Y or N pilih saja Y (yes), lalu tekan enter.
5.proses instalasi xampp memakan waktu kurang lebih 5 menit.
6. setelah proses instalasi selesai biasanya anda di hadapkan dengan xampp control panel seperti ini,

disini anda tinggal meng-klik start untuk Apache dan Mysql untuk memulai server web lokal.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar